Orientasi MABI dan Pinsaka Bakti Husada BKK Kelas II Bengkulu
Orientasi MABI dan Pinsaka Bakti Husada BKK Kelas II Bengkulu https://youtu.be/bEcz6kWC-go Bengkulu, 21 Desember 2024 — Balai Karantina Kesehatan (BKK) Kelas II Bengkulu menyelenggarakan kegiatan Orientasi Majelis Pembimbing (MABI) dan Pinsaka Bakti Husada pada Sabtu, 21 Desember 2024. Kegiatan ini berlangsung di aula utama kantor BKK Kelas II Bengkulu mulai pukul 13.00 hingga 16.00 WIB. […]
Latihan Perdana Anggota Saka Bakti Husada BKK Kelas II Bengkulu
Latihan Perdana Anggota Saka Bakti Husada BKK Kelas II Bengkulu Bengkulu, 21 Desember 2024 — Saka Bakti Husada (SBH) BKK Kelas II Bengkulu mengadakan latihan perdana pada Sabtu, 21 Desember 2024. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 08.30 hingga 12.00 WIB ini dilaksanakan di aula utama kantor BKK Kelas II Bengkulu. Latihan perdana ini bertujuan untuk […]
Seminar Kepramukaan di BKK Kelas II Bengkulu
Seminar Kepramukaan di BKK Kelas II Bengkulu https://youtu.be/D96T2EbkFgg Bengkulu, 14 Desember 2024 — Setelah sukses melaksanakan pelantikan Majelis Pembimbing (MABI) dan Pinsaka Bakti Husada, BKK Kelas II Bengkulu menggelar Seminar Kepramukaan pada Sabtu, 14 Desember 2024. Seminar ini berlangsung dari pukul 12.30 hingga 15.00 WIB di aula utama BKK Kelas II Bengkulu. Kegiatan seminar diikuti […]
Pelantikan MABI dan Pinsaka Bakti Husada BKK Kelas II Bengkulu Masa Bakti 2024-2029
Pelantikan MABI dan Pinsaka Bakti Husada BKK Kelas II Bengkulu Masa Bakti 2024-2029 https://youtu.be/D96T2EbkFgg Bengkulu, 14 Desember 2024 — Dalam rangka mendukung kegiatan Saka Bakti Husada (SBH), BKK Kelas II Bengkulu menyelenggarakan Pelantikan Majelis Pembimbing (MABI) dan Pinsaka Bakti Husada masa bakti 2024-2029. Kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu, 14 Desember 2024, mulai pukul 08.30 hingga […]
Rapat Koordinasi Lintas Sektor Persiapan Pelantikan MABI dan PINSAKA Bakti Husada BKK Kelas II Bengkulu
Rapat Koordinasi Lintas Sektor Persiapan Pelantikan MABI dan PINSAKA Bakti Husada BKK Kelas II Bengkulu https://youtu.be/07QAxIIz_AI Bengkulu, 9 Desember 2024 – Pada hari Senin, 9 Desember 2024, telah berlangsung Rapat Koordinasi Lintas Sektor yang membahas persiapan pelantikan MABI (Majelis Pembimbing) dan PINSAKA (Pimpinan Saka Bakti Husada) Bakti Husada BKK Kelas II Bengkulu yang akan dilaksanakan […]
Saka Bakti Husada (SBH) BKK Kelas II Bengkulu Berpartisipasi dalam Kegiatan Dianpinsat oleh Kwartir Cabang Kota Bengkulu
Saka Bakti Husada (SBH) BKK Kelas II Bengkulu Berpartisipasi dalam Kegiatan Dianpinsat oleh Kwartir Cabang Kota Bengkulu Bengkulu, 1 Desember 2024 – Saka Bakti Husada (SBH) BKK Kelas II Bengkulu turut serta dalam kegiatan Penggalian Pimpinan Satuan (Dianpinsat) yang diselenggarakan oleh Kwartir Cabang Kota Bengkulu pada tanggal 29 November hingga 1 Desember 2024. Kegiatan yang […]
Pemilihan Nama Sanggar atau Pangkalan Saka Bakti Husada (SBH) BKK Kelas II Bengkulu: Depati Payung Negara Terpilih
Pemilihan Nama Sanggar atau Pangkalan Saka Bakti Husada (SBH) BKK Kelas II Bengkulu: Depati Payung Negara Terpilih Bengkulu, 30 November 2024 – Setelah melalui proses pemilihan yang melibatkan seluruh ASN di BKK Kelas II Bengkulu, nama Sanggar atau Pangkalan Saka Bakti Husada (SBH) BKK Kelas II Bengkulu akhirnya diputuskan. Terdapat tiga nama yang diajukan untuk […]
Rapat Internal BKK Kelas II Bengkulu Persiapan Pelantikan MABI dan Pinsaka Bakti Husada
Rapat Internal BKK Kelas II Bengkulu Persiapan Pelantikan MABI dan Pinsaka Bakti Husada Bengkulu, 25 November 2024 — Balai Karantina Kesehatan (BKK) Kelas II Bengkulu mengadakan rapat internal pada Senin, 25 November 2024, bertempat di aula kantor BKK Kelas II Bengkulu. Rapat yang berlangsung mulai pukul 08.30 hingga 12.00 WIB ini dihadiri oleh seluruh Aparatur […]
Saka Bakti Husada (SBH) BKK Kelas II Bengkulu Berpartisipasi dalam Pengucapan Ulang Janji dan Upacara Hari Pramuka
Saka Bakti Husada (SBH) BKK Kelas II Bengkulu Berpartisipasi dalam Pengucapan Ulang Janji dan Upacara Hari Pramuka Bengkulu, 14 Agustus 2024 – Saka Bakti Husada (SBH) BKK Kelas II Bengkulu turut berpartisipasi dalam dua kegiatan besar yang dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Pramuka. Kegiatan tersebut adalah Pengucapan Ulang Janji yang diadakan pada tanggal 13 Agustus […]